Risna – Amazing Grace
Selesai bertahun baru di Perdagangan, sore harinya kami menuju siantar dan menginap di sana. Di masa kecil kami, kota Siantar dan Perdagangan merupakan 2 kota yang sering sekali kami kunjungi karena di sanalah oppung kami tinggal. Kalau ditanya ada apa di Siantar, saya tidak terlalu tau apa yang bisa direkomendasikan. Dari dulu kalau kami ke […]
Hari ke-2 di tahun 2026 kami mendapatkan kesempatan berkunjung ke Perdagangan, untuk berkunjung ke keluarga besar dari mama saya. Saya rasa kali terakhir bertemu dengan mereka itu ketika papa saya meninggal di tahun 2009. Komunikasi sebenarnya tetap ada melalui grup chat sesekali, kabar tentang mereka juga masih sesekali saya dapatkan dari mama saya, tetapi untuk […]
Tahun 2025 berlalu tanpa banyak menuliskannya di blog. Ada banyak hal yang terjadi, terlalu banyak untuk dituliskan secara rinci. Awalnya sih niatnya ditunda untuk dituliskan kemudian, niat itu masih tetap ada, tetapi seperti biasa, beberapa hal akhirnya jadi terlupakan dan belum juga dituliskan. Untuk mengembalikan kebiasaan mencatat berbagai hal, saya akan mencoba rutin menulis kembali […]
Tulisan ini sekedar catatan perjalanan di bulan Agustus 2025. Berbeda dengan biasanya, kali ini kami berangkat ke Bangkok, menginap 1 malam di Bangkok lalu melanjutkan perjalanan ke Jakarta. Perjalanan kembali ke Thailand juga berbeda dari biasanya, kami sengaja memesan tiket yang terpisah antara Jakarta-Bangkok dan Bangkok – Chiang Mai. Misi pulang kali ini gabungan antara […]
Musim hujan masih berlangsung terutama dengan adanya badai tropis di sekitar Thailand utara. Minggu lalu, sekitar hari Kamis, 17 Juli 2025, hujan turun seharian di Chiang Mai. Sempat ada peringatan waspada banjir di hari karena ketinggian air sungai diperkirakan akan naik karena mendapat kiriman dari pintu air sebelumnya. Satu hal berlalu, masih ada peringatan berikutnya. […]